Dah bosan dengan menu yang sama? Apa salahnya kita cuba resepi yang lain untuk memikat hati suami dan keluarga. Pernah makan burger buatan sendiri? Kebiasaannya bila nak makan kita beli kan? Atau beli daging burger di pasaraya dan goreng sendiri di rumah? Apa kata kali ni kita masak sendiri burger dirumah, buat daging burger sendiri. Di sini saya kongsikan resepi dan cara memasak daging burger.
Bahan-bahan :
- Bawang putih
- Bawang Merah
- Minyak goreng
- 300 g Daging
- Bread crumbs
- Crackers
- Kaldu bubuk
- Telur
- Peterseli
- Merica
- Cayenne pepper
- Kecap Inggris
- Garam
- Cheddar cheese
- Mozzarella cheese.
- Mustard
- Ketchup
- Romaine
Cara memasak
- Mula-mula tumis bawang merah dengan bawang putih sehingga layu kemudian matikan api untuk penyediaan daging
- Masukan patterseli,merica, cayenne pepper, cracker, bread crumbs, kaldu bubuk dan garam
- Selanjutnya masukan daging, bawang yang telah ditumis dan telur
- Gaul sehingga rata, masukan kicap inggeris
- Bila sudah sebati bentuk daging menjadi leper dan masukan keju cheddar di dalam daging
- Bahan-bahan pelengkap mengikut selera anda.
- Panaskan kuali dan masukan daging, dan sediakan roti burger dan bahan-bahan pelengkap yang lain
- Bila daging sudah masak, hidangkan burger seperti biasa dan siap untuk dihidang
Tonton video di bawah :
Kredit : Nikmatul Rosidah