Adakah anda penggemar bolu tulban panggang pandan mini?? Bolu tulban mempunyai rasa yang enak dengan kelembutan bolu tulban menggunakan beberapa bahan utama seperti tepung terigu, telur dan bahan-bahan lain. Berikut adalah resepi untuk membuat bolu tulban panggang pandan mini.
Bahan-Bahannya adalah:
- 4 butir telur
- 130 gr tepung terigu
- 100 gr gula pasir
- 50 gr mentega
- 1 sdm SP
- 1 sdm baking alpina
- perasa pandan
Cara membuatnya:
- Siapkan semua bahan yang diperlukan untuk proses pembuatan bolu tulban panggang pandan mini.
- Masukkan telur, gula pasir, baking alpina dan SP. Lalu, diaduk hingga mengental dan berwarna putih menggunakan mixer pada kelajuan tinggi.
- Seterusnya, masukkan perasa pandan, tepung terigu dan diaduk lagi menggunakan mixer.
- Masukkan mentega cair dan diaduk hingga bercampur rata.
- Kemudian, masukkan separuh adunan kedalam acuan yang sudah disapu dengan marjerin.
- Setelah itu, dipanggang hingga matang lebih kurang selama 20 minit atau 25 minit.
- Akhir sekali, keluarkan bolu dari acuan dan siap untuk dihidangkan.
Semoga berjaya dan selamat mencuba.
Tonton video dibawah untuk langkah-langkah penyediaanya:
Kredit resepi Bunda Cinta