Rica-rica atau kadang-kadang hanya dipanggil rica adalah sejenis bumbu panas dan pedas (campuran rempah) yang berasal dari Manado Sulawesi Utara, Indonesia. Berikut adalah resepi ayam rica rica:
Bahan-bahan:
- Daging
- Ayam
- Lemon juice
- Chicken powder
- Garam.
Bumbu:
- Bawang merah
- Bawang putih
- Cabe
- Jahe
- Serai
- Daun jeruk purut
- Daun kucai
- Daun bawang
- Minyak Air
- Garam & gula
Cara-cara memasak
- Pukul-pukul sedikit isi ayam, kemudian potong. Selesai dipotong, perahkan lemon, kaldu bubuk ayam dan garam, aduk hingga rata.
- Diamkan selama 40 minit sehingga meresap semua. Goreng dulu sekejap bahan bumbu iaitu bawang merah, bawang putih, cabe merah kemudian haluskan.
- Selanjutnya goreng ayam dahulu, angkat dan ketepikan.
- Tumis bahan bumbu tadi, masukkan serai dan daun jeruk purut. Kemudian, masukkan garam, gula, daun kucai, tomato serta air secukupnya. Masak hingga mendidih.
- Akhir sekali, masukkan ayam goreng tadi. Tutup dan masak sebentar. Masukkan daun bawang. Siap untuk dihidangkan.
Tonton video di bawah:
Kredit : Nikmatul Rosidah